Kategori Halaman Utama

WORKSHOP APLIKASI e-LAYANAN PENDIDIKAN (e-IJAZAH DAN TRACER STUDY) UNTUK SMA, SMK DAN SLB NEGERI/SWASTA SE SUMATERA BARAT TAHUN 2024

          Di era digital ini, untuk membangun ekosistem Pendidikan digital yang berkelanjutan, diperlukan kerja sama dan sinergi berbagai unsur. Pengembangan dan peningkatan layanan Pendidikan berupa infrastruktur hingga dukungan non-fisik seperti kebijakan dan program pembangunan kompetensi sumber daya manusia (SDM) TIK…

HARDIKNAS (HARI PENDIDIKAN NASIONAL) 2024

Hari Pendidikan Nasional atau Hardiknas merupakan hari Nasional yang bukan hari libur dan diperingati setiap tanggal 2 Mei. Penetapan tanggal tersebut sesuai dengan hari kelahiran Bapak Pendidikan Nasional, Ki Hajar Dewantara. Peringatan Hardiknas diselenggarakan sebagai bentuk apresiasi terhadap pahlawan Pendidikan…

SOSIALISASI DAPODIK VERSI 2024.C

Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Barat (Drs. Barlius MM) di dampingi Kepala UPTD Balai Teknologi Informasi dan Komunikasi Pendidikan (Nina Nadjmir, SE) beserta Kasi dan staf dan admin dapodik, membuka secara resmi Kegiatan Sosialisasi Dapodik Versi 2024.C, untuk operator Dapodik…