Berikut disampaikan Indikator Kinerja Utama Tahun 2020 dalam melaksanakan urusan pemerintahan provinsi di bidang pendidikan :
Selengkapnya »Wagub Sumbar Resmikan Labor Fisika SMAN 2 Palembayan
Wakil Gubernur Sumatera Barat (Wagub Sumbar) Nasrul Abit meresmikan pemakaian Laboratorium IPA Fisika, mushalla dan Turnamen Volly antar pelajar SMA/SMK/MA se-Sumbar. Peresmian ini dilaksanakan di SMAN 2 Palembayan, Kab Agam (23/1). Turut hadir pada kesempatan tersebut Bupati Agam yang diwakili Asisten II, Kadisdikprov Sumbar Adib Alfikri, anggota DPRD Sumbar, Anggota …
Selengkapnya »Kadisdik Lantik Pejabat Eselon Di Lingkungan Disdik Sumbar
Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Barat (Kadisdikprov Sumbar) Adib Alfikri melantik 1 pejabat Eselon III dan 1 pejabat Eselon IV lingkungan Disdikprov Sumbar bertempat di Ruang Khusus Disdik Sumbar, Selasa (7/1). Pelantikan ini guna mengisi kekosongan dan promosi yang dilakukan Kadisdik Adib untuk memaksimalkan kinerja pegawai di Disdik Sumbar. Pejabat …
Selengkapnya »Lagi! Pejabat Disdik Sumbar Promosi naik Jabatan
Setelah beberapa bulan lalu Pejabat Eselon III di lingkungan Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Barat (Disdikprov Sumbar) Bustavidia promosi dari Sekretaris Disdikprov Sumbar menjadi Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Eselon II) kini giliran Ahmad Zakri yang mendapat promosi dari Kabag Perencanaan Disdikprov Sumbar (Eselon III) menjadi Kepala Biro Organisasi Setdaprov Sumbar …
Selengkapnya »Targetkan Kerjasama, Disdik Sumbar Gelar Festival Bahasa Dan Budaya Jepang
Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Barat (Disdikprov Sumbar) gelar festival Bahasa dan Budaya Jepang yang diadakan di Hotel Rocky Padang dari 30 s/d 31 Oktober 2019. Acara tersebut dibuka langsung oleh Kadisikprov Sumbar Adib Alfikri, dalam sambutannya Kadisdik Adib menyampaikan bahwa murid harus bisa menguasai bahasa asing selain Inggris “Sebelumnya saya …
Selengkapnya »Dirjen GTK Gelar Bimtek Psikososial Tanggap Bencana
Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan (Ditjen GTK) Kemendikbud menyelenggarakan kegiatan Bimbingan Teknis Psikososial dan tanggap bencana bagi Guru Pendidikan Dasar se-Sumbar. Kegiatan tersebut diadakan di Hotel Kryad Bumi Minang Padang 29 oktober s/d 1 November 2019. Turut hadir dalam kesempatan tersebut Direktur Pembinaan Guru Pendidikan Dasar, Kadisdikprov Sumbar Adib …
Selengkapnya »Disdik Sumbar Dampingi Kunker Komisi 5 DPRD
Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Barat (Kadisdikprov Sumbar) Adib Alfikri mendampingi Komisi 5 DPRD Sumbar yang diketuai Yusuf Abit untuk melakukan kunjungan kerja (kunker) di SMAN 1 Tanjung Mutiara, Agam (25/10). Komisi 5 yang membawahi bidang Pendidikan, Kesehatan dan Pariwisata ini melakukan kunker pertama kali sejak dilantiknya Anggota DPRD Sumbar …
Selengkapnya »Adib Lepas Kontingen LCC Sumbar ke Nasional
Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Barat (Kadisdikprov Sumbar) Adib Alfikri melepas kontingan SMA N 1 Banuhampu di Ruang Khusus Disdik Sumbar (25/10). Pelepasan kontingen SMA N 1 Banuhampu ini untuk mengikuti Lomba Cerdas Cermat (LCC) 4 Pilar DPR RI ke tingkat nasional 28 Oktober mendatang. Dalam laporan penanggung jawab acara, …
Selengkapnya »Syofrizal: Siswa Harus Tampilkan Penampilan Terbaik di Ajang FLS2N SD/MI
Guna meningkatkan mutu pendidikan melalui budaya belajar, berkarya, dan mengembangkan potensi diri, serta sikap kompetitif bagi pelajar Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Barat (Disdikprov Sumbar) menggelar Festival Lomba Seni Siswa Nasional (FLS2N) tingkat SD/MI Se-Sumbar, Kegiatan lomba ini diadakan di Hotel Rasaki, Padang dari 20 s/d 22 Juli 2019. Sebelumnya Disdikprov …
Selengkapnya »Bustavidia Ingatkan Peserta O2SN SMP Agar Bertanding Sportif
Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Barat (Disdikprov Sumbar) kembali menggelar kegiatan Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN) tingkat SMP se-Sumbar. Pembukaan gelaran tahunan ini dilaksanakan di Hotel Razaki, Padang (26/6). O2SN adalah wahana bagi siswa untuk mengimplementasikan hasil kegiatan pembelajaran dalam rangka meningkatkan kesehatan jasmani. Sebelumnya Disdikprov Sumbar telah memprogramkan kegiatan O2SN …
Selengkapnya »