Pemkab Mentawai Kunjungi Disdik Sumbar
Bupati Kabupaten Mentawai Yudast Sabaggalet dan Kepala Dinas pendidikan Kabupaten Mentawai Sermon Sakerebau mengunjungi Kantor Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Barat, pejabat pemerintahan dari Mentawai disambut hangat oleh Kadis Disdik Sumbar Burhasman berserta jajarannya di Ruang Khusus kantor Dinas Pendidikan Sumbar…