Kamis , 21 November 2024

UPTD Balai TIK Pendidikan

Gubernur Sumatera Barat Launching Unit Layanan Disabilitas 2024

“ Anak bertalenta khusus berkain merah,  Kain merah dirajut anak pasar atas, Bukti serius Pemerintah Daerah, Telah lahir Perda tentang Penyandang  Disabilitas” pantun yang di sampaikan Bapak Gubenur Sumatera Barat (Mahyeldi) dalam sambutan dan membuka acara secara resmi pada Launching Unit Layanan Disabilitas (ULD) Sumatera Barat di halaman kantor Dinas …

Selengkapnya »

SOSIALISASI ASSESMEN NASIONAL 2024 TINGKAT SMK, MAK, SMA, MA, SMALB SE SUMATERA BARAT

Assesmen  merupakan salah satu komponen yang sangat penting selain dari guru, sarana dan prasarana lainnya. Assesmen  digunakan sebagai acuan dalam penyelenggaraan pendidikan sekaligus sebagai indikator mutu Pendidikan. Mengacu pada Standar Nasional Pendidikan Indonesia yang terkait dengan  Standar Isi (SI) dan Standar Kompetensi Lulusan (SKL) serta panduan yang disusun Badan Standar …

Selengkapnya »

EXPO SMK PROVINSI SUMATERA BARAT TAHUN 2024

“Kreativitas, Inovasi dan Digitalisasi SMK” Dalam rangka menyiapkan sumber daya manusia Indonesia emas tahun 2045, SMK sebagai bagian dari ekosistem Pendidikan perlu menyiapkan secara matang  kurikulumnya yakni kurikulum yang teritegrasi dengan dunia kerja/dunia industri, baik berskala Nasional maupun Internasional. Selain kurikulum yang terintegrasi dengan dunia kerja, perlu diperhatikan sarana dan …

Selengkapnya »

PembaTIK (Pembelajaran berbasis TIK) dan Kihajar (Kuis kita harus belajar) 2024 resmi dibuka

Halo Sobat Disdik! PembaTIK (Pembelajaran berbasis TIK) 2024 dan Kihajar STEM (Kuis kita harus belajar) resmi dibuka!! Bapak Ibu Pendidik dan peserta didik ayoo segera daftarkan diri sekarang juga melalui laman : Laman Pembatik : Beranda Laman Kihajar STEM https://kihajar.kemdikbud.go.id/ Untuk informasi selengkapnya : Folow Instagram Pembatik @pembatik.kemdikbud @tvedukasi_kemdikbud Unduh …

Selengkapnya »

WORKSHOP APLIKASI e-LAYANAN PENDIDIKAN (e-IJAZAH DAN TRACER STUDY) UNTUK SMA, SMK DAN SLB NEGERI/SWASTA SE SUMATERA BARAT TAHUN 2024

          Di era digital ini, untuk membangun ekosistem Pendidikan digital yang berkelanjutan, diperlukan kerja sama dan sinergi berbagai unsur. Pengembangan dan peningkatan layanan Pendidikan berupa infrastruktur hingga dukungan non-fisik seperti kebijakan dan program pembangunan kompetensi sumber daya manusia (SDM) TIK bidang Pendidikan yang kompeten menjadi tanggung jawab bersama. Kami samgat …

Selengkapnya »

Dinas Pendidikan Meraih Penghargaan Gubernur Sumatera Barat

Padang, 7 Maret 2024 Ballroom Pangeran Beach Hotel, Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Barat menerima piagam penghargaan Gubenur Sumatera Barat atas kerjasama pemanfaatan data kependudukan dan pencatatan sipil dengan Organisasi Perangkat Daerah dalam Kategori Kepatuhan Penerapan dan Pelaporan Perjanjian Kerjasama dan Pemanfaatan Data Kependudukan.  Piagam penghargaan tersebut diterima oleh Kepala UPTD …

Selengkapnya »

Penyerahan Piagam Penghargaan Penilaian Kinerja Kepala Sekolah (PKKS) dan Pegawas SMA, SMK dan SLB Provinsi Sumatera Barat

Selamat Kepada Pengawas dan Kepala Sekolah yang sudah terpilih dalam Penghargaan Penilaian Kinerja Kepala Sekolah (PKKS) dan Pegawas SMA, SMK dan SLB Provinsi Sumatera Barat, Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Barat (Drs. Barlius, MM) mengundang Kepala Cabang Dinas, Pengawas, Kepala Sekolah dan MKKS SMA, SMK dan SLB untuk hadir senin …

Selengkapnya »

PPDB Online : Studi Implementasi ke Jabar

Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Barat melakukan Studi Implementasi terkait pelaksanaan PPDB Tahun Ajaran 2024/2025 ke Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat pada hari Kamis tanggal 29 Februari 2024 sebagai salah satu bentuk upaya optimalisasi peningkatan kelancaran pelaksanaan PPDB Online Tahun Ajaran 2024/2025. Kedatangan rombongan yg terdiri dari Bapak Mahyan (Kabid SMA/SLB), …

Selengkapnya »

PERINGATAN HARI GURU NASIONAL 2023

Hari Guru Nasional (HGN) setiap tahunnya diperingati pada tanggal 25 November. Peringatan HGN juga menjadi ruang Apresiasi yang diberikan kepada para Guru atas semangat belajar, berbagi, dan berkolaborasi dalam merdeka belajar demi terwujudnya pembelajaran yang aman, nyaman, dan menyenangkan bagi peserta didik. Tema peringatan HGN tahun 2023 adalah “Bergerak Bersama, …

Selengkapnya »